Soft Launching Hasil Kajian Model Bisnis Off-Grid Energi Terbarukan Di Indonesia, Jumat, 27 November 2020
From the Study Result of the Renewable Energy Off Grid Business Model: MENTARI Offers a New Model of Off Grid “Franchise” Business to Accelerate Remote Area Electrification Jakarta, 27th November 2020- The MENTARI program (Towards a Low Carbon Energy Transition in Indonesia) recommended the off-grid business franchise system as a solution to accelerate electrification in […]
Diskusi Terarah (FGD) Sistem Kuota Kapasitas Energi Terbarukan, Kamis 26 November 2020
MENTARI Menjajaki Pendekatan Metode Sistem Kuota Kapasitas Energi Terbarukan Indonesia Jakarta, 26 November 2020- Program MENTARI (Menuju Transisi Energi Rendah Karbon Indonesia) memberikan dukungan teknis dalam membuat dan menyusun pedoman terkait sistem kuota kapasitas Energi Baru terbarukan (EBT) yang lebih komprehensif, menyusul adanya rancangan Perpres (Peraturan Presiden) yang akan mengatur bidang tarif pelelangan, tender, dan […]
Stakeholder’s Dialogue: Meningkatkan Investasi Pembangunan Infrastruktur Energi Terbarukan di Indonesia, Kamis, 26 November 2020
Pendanaan Dan Aturan Tarif Yang Jelas Bisa Meningkatkan Investasi EBT Jakarta, 26 November 2020 – Konsistensi aturan terutama terkait tarif dan juga pendanaan pembangunan infrastruktur EBT (Energi Baru Terbarukan) menjadi penentu tertariknya para investor pembangunan rendah karbon menanamkan investasinya di Indonesia. Jika ini diwujudkan sangat mungkin Indonesia bisa memenuhi 13 giga watt elektrifikasi hingga tahun […]
Pelatihan Geospatial Least Cost Planning Energi Terbarukan di Indonesia Bagian Timur, Rabu, 25 November 2020
MENTARI TAWARKAN 5+ untuk Perenanaan Geopastial Energi Terbarukn Untuk Timur Indonesia Jakarta, 25 November 2020 – Program MENTARI (Menuju Transisi Energi Rendah Karbon) menawarkan Rencana Geopastial berbiaya rendah (Geopastial Least- cost) dengan yang mereka sebut sebagai lima langkah plus. Lima langkah ini diharapkan bisa memberikan perencanaan pengembangan Energi Terbarukan (ET) di kawasan Timur Indonesia lebih […]
Diskusi Terarah (FGD) BUMDes sebagai Model Kelembagaan Energi Terbarukan Skala Kecil Berkelanjutan, Rabu, 25 November 2020
MENTARI Persiapkan BUMDes Berkelanjutan Mengelola PLTS di Mata Redi Jakarta, 25 November 2020 – Program MENTARI (Menuju Transisi Energi Rendah Karbon Indonesia), kini tengah mempersiapkan contoh Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) berkelanjutan khusus pengelolaan PLTS (Pembangkit Listrik Tenaga Surya), di Desa Mata Redi, Sumba Tengah, Nusa Tenggara Timur (NTT). Hal ini dilakukan sebagai bagian dari […]
The 9th Indonesia Directorate General of New and Renewable Energy and Energy Conservation (EBTKE) Virtual Conference and Exhibition 2020, 23 – 28 November 2020
Pemerintah Inggris Mendukung Indonesia Untuk Menjadi Negara Penghasil Energi Terbarukan Di Dunia Jakarta, 29 November 2020 – Pemerintah Inggris melalui Duta Besar Inggris untuk Indonesia dan Timor Leste, Owen Jenkins, menyatakan jika Indonesia serius melakukan pembangunan energi rendah karbon dalam segela aspek, termasuk penggunaan energi terbarukan khususnya, dia yakin Indonesia akan menjadi negara adi daya […]
UK-MENTARI Pavilion pada Indo EBTKE Conex 2020
Gelaran ‘The 9th Indonesia EBTKE Virtual Conference and Exhibition 2020’ pada tahun ini mendapatkan dukungan dari Kedutaan Besar Inggris melalui partisipasinya sebagai peserta pameran dan presentasi program-program kerja sama antara Indonesia dan Inggris dalam bidang energi terbarukan di Indonesia EBTKE 2020. Kedutaan Besar Inggris menghadirkan UK-Mentari Pavilion di exhibition hall Indonesia EBTKE 2020 dengan mengajak […]
Researcher Link Climate Change Workshops: Grant Funding for Interdisciplinary Research Workshops on Climate Change, Jumat, 20th November 2020
British Council Berikan Dukungan Kepada Periset Perubahan Iklim Jakarta, 20 November 2020- British Council Indonesia memanggil dan memberikan dukungan pendanaan kepada para periset perepuan di Indonesia yang berminat dalam penelitian terkait solusi inovatif tantangan pembangunan yang disebabkan oleh perubahan iklim. Informasi dipaparkan detil pada Webinar Researcher Links Climate Challenge (LCC) Workshop: Grant Funding for Interdiciplinary, […]
G&I Webinar: Pengarusutamaan Gender dan Inklusi Sosial dalam Investasi Energi Terbarukan di Indonesia, Rabu, 26 Agustus 2020
Investasi Energi Terbarukan Bisa Meningkatkan Kesetaraan Gender Di Willayah Terpencil Jakarta, 26 Agustus 2020- Investasi energi terbarukan bukan hanya memberikan dampak positif dalam memberikan akses energi listrik, tetapi juga memberikan dampak sosial yang baik bagi masyarakat, salah satunya adalah peningkatan kesetaraan gener, terutama di pedesaan dan daerah terpencil. “Karena itu, integrasi energi terbarukan diperlukan […]
Peluncuran Program MENTARI
MENTARI Programme Launching Event – Media Monitoring 1.05 MB 24 Downloads Maret 2, 2021 Download